Pages

Minggu, 15 Mei 2011

Trik cek backlink blog tool reciprocal link checker

Jika blog kita melink ke sebuah blog yang masih memberikan backlink, atau blog tersebut masih ada namun menghapus backlink maka tidak akan menjadi masalah pada optimasi keyword, namun jika melink ke blog lain yang sudah terhapus maka akan terdeteksi oleh robot search engine sebagai error link maka secara otomatis akan mempengaruhi optimasi keyword blog, optimasi keyword sangat rentan terhadap broken link (death link). Bisa saja keyword yang telah muncul di halaman pertama search engine tiba-tiba hilang karena mendapat pinalty akibat broken link.

Untuk mendeteksi backlink (reciprocal link) bisa gunakan tools seo berikut  :


Di bagian Your domain name, Masukkan domain blog anda,
Pada bagian List of url's where your Reciprocal Links can be found, masukkan  url blog yang telah bertukarlink dengan blog anda :


Setelah menekan tombol submit maka akan ketahuan blog yang sudah menghapus link. Cross cek langsung blog tersebut untuk lebih yakin atau menguji kebenarannya..

Ada beberapa kelemahan tools reciprocal link checker ini, terkadang link yang terpasang di blogroll sidebar blog tidak terdeteksi.

Tools reciprocal link checker ini juga tersedia dalam bentuk widget yang bisa dipasang di blog.


0 komentar:

Posting Komentar

Loading...


Mau punya buku tamu seperti ini?
Klik di sini
Get This Gadget